Salah
satu event lokal Kejuaraan
Bulutangkis Pegadaian Piala KONI VIII yang memasuki grand final sabtu kemarin (11/2/2012) di GOR Sudirman dimenangkan oleh Persatuan Bulutangkis
(PB) Jaya Raya Surya Naga. Kejuaraan yang diikuti 1.300 atlet dari 78
klub dan 28 berlangsung dengan
sangat baik dan sangat memuaskan.
Ajang seperti ini adalah wadah bagi generasi – generasi muda
mengasah kemampuannya, Indonesia yang memang terkenal karena kehandalan permainan
kok di lapangan sudah seharusnya terus mengembangkan bibit – bibit penerus
kejayaan bangsa yang kelak akan mengharumkan nama Ibu Pertiwi tercinta
Indonesia.
No comments:
Post a Comment